Be A Prisoner Without Internet
Seandainya kita hidup di penjara selama tiga bulan apakah novel impian kita akan selesai? Sekiranya kita pindah ke pucuk gunung selama tiga bulan apakah buku non fiksi kita akan rampung? Mungkinkah kita akan menang dengan godaan high-speed internet? Akankah kita yakin dengan dedikasi dan komitmen kita dengan rayuan media sosial yang semakin canggih? Atau ke mana saja kita pindah akan sama saja hasilnya jika kita tetap terhubung dengan internet?
Salam Curhat Berkhasiat 🙂